Kearifan Lokal | Pelajar SDN Jimbaran Kulon

Tema : Kearifan Lokal Assalamu’alaikum warahmatullahi wabarakatuh Salam sejahtera bagi kita semua Tema : Kearifan lokal Sub tema : Menanyakan weton Weton adalah tanggal lahir yang dimiliki seseorang dalam pasaran Jawa Ada berbagai macam weton : 1.sabtu pahing 2. Selasa wage 3 minggu pahing 4.DLL Tidak semua weton mempunyai arti yang sama Salah satunya adalah: -. Sabtu pahing yang arti nya mengerjakan sesuatu dengan sangat dan berambisi Cara mengetahui weton adalah dengan cara memperhitungkan tanggal pasaran Jawa Sekian terimakasih dari kami semoga bermanfaat bagi teman teman Waalaikumsalam warahmatullahi wabarakatuh Dari : Kelas 6A SDN Jimbaran Kulon #festival_literasi_digital_Sidoarjo2023 #kearifan_lokal Anggota kelompok 6: 1.catherin 2.Hardika 3.Fadillah 4.Bilqis 5.Naza 6.Wa ode

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You might like

© 2024 Festival Literasi Sidoarjo
WeCreativez WhatsApp Support
Selamat Datang di Festival Literasi Sidoarjo 2023
👋 Ada yang bisa kami bantu?