Toleransi antar umat beragama | Nurul Fitri Diah K, S.Pd | SMPIT Darul Fikri Sidoarjo

Indonesia adalah negara dengan sejuta keberagaman karena Indonesia mempunyai banyak suku, ras, agama dan budaya. Indonesia memiliki keragaman agama sehingga kita memiliki beragam tempat ibadah. Keberagaman yang ada telah menjadi simbol persatuan dan dikemas dalam bingkai Bhinneka Tunggal Ika. Oleh karena itu, kita harus menjaganya agar tetap utuh dan harmonis. Marilah kita semua tumbuhkan sikap toleransi terhadap keberagaman tersebut dan menerapkan sikap tersebut dalam kehidupan keluarga, masyarakat dan di sekolah.

 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You might like

© 2024 Festival Literasi Sidoarjo
WeCreativez WhatsApp Support
Selamat Datang di Festival Literasi Sidoarjo 2023
👋 Ada yang bisa kami bantu?