Gotong Royong di Sekolahku | Pelajar SDN Pucang 3 Sidoarjo

Gotong Royong di Sekolahku | SDN Pucang 3 Sidoarjo

Kelompok 2_SDN Pucang 3 Sidoarjo_3_Gotong Royong di Sekolahku

#festival_literasi_sidoarjo2023 #wonderful_of_sidoarjo
Festival Literasi Sidoarjo
Tema 3 Kearifan Lokal
Judul “Gotong Royong di Sekolahku”

Gotong royong merupakan salah satu kearifan lokal yang terus diterapkan di lingkungan sekitar karena gotong royong memberikan banyak keuntungan. Di wilayah Sidoarjo, gotong royong menjadi keutamaan dalam melakukan berbagai kegiatan terutama di lingkungan sekolah. Gotong royong yang bisa diterapkan di sekolah seperti piket kelas, kerja kelompok dan sebagainya. Dengan adanya gotong royong, peserta didik bisa memupuk rasa kepedulian terhadap lingkungan, memperingan pekerjaan dan mempererat tali persaudaraan terhadap sesama.

Created by
1. BERYL HILWANA FATISHA
2. FIORENZA MAUREEN DWI SUMERU
3. GISELLA AGUSTINA RAMADHANI
4. QIRANI SAFIA ARETHA
5. QUINNSHA TAMMINA RAMADHANI

#festival_literasi_sidoarjo2023
#wonderful_of_sidoarjo
Transkrip

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

You might like

© 2024 Festival Literasi Sidoarjo
WeCreativez WhatsApp Support
Selamat Datang di Festival Literasi Sidoarjo 2023
👋 Ada yang bisa kami bantu?